Dibuat Oleh Wafa Rifqi Anafin


Sarana Pendidikan

Sarana Pendidikan


Beberapa Potensi Sarana Pendidikan Desa MANDALAHAYU diantaranya :
1. PAUD (TK,KB,RA,TAAM)    : 7 Sekolah
2. SD/MI                                    : 4 Sekolah
3. SMP/MTS                              : 2 Sekolah
4. SLTA SEDERAJAT                : 2 Sekolah
5. MADRASAH DINIYAH        : 10 DINIYAH
6. PONDOK PESANTREN       : 3 PONPES
Yang semuanya berada di wilayah Desa MANDALAHAYU yang telah memeilik IJIN OPERASIONAL sampai saat ini semakin pesat perkembangannya.