Dibuat Oleh Wafa Rifqi Anafin


Infrastruktur Jalan

Infrastruktur Jalan


Sarana Transportasi di Desa mandalahayu Alhamdulillah di lalui oleh jalan Kabupaten yang dilalui oleh beberapa trayek angkutan umum sehingga memudahkan mobilisasi warga yang hendak bepergian ke kabupaten/kota, ataupun mobilisasi barang.
Sedangkan Untuk jalan desa dan jalan lingkungan di wilayah Desa Mandalahayu  sudah hampir semua wilayah sudah dibagun Sarana Transportasi dari bebagai anggran, Baik dana Desa, Banprov serta Bantuan Keuangan Kabupaten, Serta Anggaran Lainnya Seperti Program PISEW dll.